Asal Usul Marga Mi (米)

Asal Usul Marga Mi (米)

Asal Usul Marga Mi (米)

Nama marga: Mi
Pinyin: Mǐ
Hanzi (Simplified): 米
Hanzi (Traditional): 米
Penulisan lain:
– Bhi (Minnan)
– Bi (Hokkian)
– Mai (Kanton)
– Mei

Nama marga Mǐ (米) pada Seratus Nama Keluarga dicatat sebagai salah satu dari Sembilan Nama Keluarga Sogdiana.… Baca selengkapnya >>

Sembilan Nama Keluarga Sogdiana

Sui Shu (隋書), Buku Sui, yang menuliskan mengenai beberapa “Kerajaan-Kerajaan di Barat” dan nama-nama keluarga mereka di Tiongkok.

Sogdia atau Sogdiana, adalah sebuah peradaban Iran kuno di Uzbekistan, Tajikistan, Kazakhstan, dan Kirgistan saat ini.

Hubungan antara Sogdiana dengan Tiongkok diprakarsai oleh Zhang Qian (Simplified: 张骞, Traditional: 張騫, Pinyin: Zhāng Qiān) yang membuka Jalan Sutra selama masa Dinasti Han.

Zhang Qian menulis laporan kunjungannya ke Wilayah Barat di Asia Tengah dan menyebut wilayah Sogdiana sebagai Kangju (康居):

“Kangju terletak sekitar 2.000 li (1.000 kilometer) barat laut Dayuan (Bactria).… Baca selengkapnya >>

Jenderal Yue Fei, Sosok Ksatria Yang Lembut dan Penuh Belas Kasih

Jenderal Yue Fei, Sosok Ksatria Yang Lembut dan Penuh Belas Kasih

Yue Fei (Traditional: 岳飛, Simplified: 岳飞) adalah salah satu jenderal yang paling terkenal dalam sejarah Tiongkok. Seorang jenderal termashyur dari Dinasti Song yang disanjung sebagai pahlawan nasional sepanjang sejarah Tiongkok. Lahir di Tang Yin, Xiang Zhou (Sekarang Provinsi Henan, Tiongkok). Lahir pada masa akhir Dinasti Song Utara, Yue Fei dikenal tidak hanya untuk keberhasilan militernya, tetapi juga untuk standar etikanya yang tinggi.… Baca selengkapnya >>

Asal Usul Marga Chang (常)

Asal Usul Marga Chang (常)

Nama marga: Chang
Pinyin: Cháng
Hanzi (Simplified): 常
Hanzi (Traditional): 常
Penulisan lain:
– Sheung (Kanton)
– Seong (Minnan)
– Sioh (Teochiu)
– Siong (Min Nan)
– Soeng (Kanton)

Terdapat beberapa garis asal usul marga Chang (常).

Pada masa pemerintahan kaisar legendaris Huang Di (黄帝), terdapat dua orang menteri yang bernama Chang Yi (常仪) dan Chang Xian (常先).… Baca selengkapnya >>

Huang Daopo (黄道婆)

Huang Daopo

Huang Daopo (Simplified: 黄道婆, Traditional: 黃道婆, Pinyin: Huáng Dào Pó) adalah penduduk asli Wu Ni Jing di perfektur Song Jiang yang hidup pada masa Dinasti Song dan Dinasti Yuan. Dia adalah seorang ahli tekstil terkenal.

Huang Daopo terlahir di keluarga miskin dan saat kecil telah dijual sebagai pengantin anak.… Baca selengkapnya >>

Bao Zheng / Bao Qingtian / Hakim Bao (包拯)

Bao Zheng (Hanzi: 包拯) (999-1062) adalah seorang hakim dan negarawan terkenal pada jaman Dinasti Song Utara. Karena kejujurannya dia mendapat julukan Bao Qingtian (包青天) yang berarti Bao si langit biru, sebuah nama pujian bagi pejabat bersih. Musuh-musuhnya menjulukinya Bao Heizi (包黑子) yang artinya si hitam Bao karena warna kulitnya yang gelap.… Baca selengkapnya >>