10 Prestasi Utama Dinasti Qin Tiongkok

Peta Dinasti Qin

Dinasti Qin yang didirikan oleh Kaisar Qin Shi Huang (Hanzi: 秦始皇, Pinyin: Qín Shǐ Huáng) adalah dinasti kekaisaran pertama di Tiongkok yang pemerintahannya berlangsung dari 221 SM hingga 206 SM. Meskipun hanya bertahan selama 15 tahun, sehingga menjadi dinasti terpendek dalam sejarah Tiongkok, namun Dinasti Qin memberikan sumbangsih yang sangat besar terhadap perkembangan Tiongkok.… Baca selengkapnya >>

Li Si (李斯) : Perdana Menteri Pertama Dinasti Qin

Perdana Menteri Li Si (李斯)

Perdana Menteri Li Si (李斯)

Li Si (Hanzi: 李斯, Pinyin: Lǐ Sī) adalah negarawan, cendikiawan dan perdana menteri dari Kaisar Qin Shi Huang dan Kaisar Qin Er Shi (Hanzi: 秦二世, Pinyin: Qín Er Shì) pada masa Dinasti Qin.

Lǐ Sī adalah penduduk asli dari Negara Chu (楚国) dan banyak memberikan kontribusi besar terhadap kemenangan Negara Qin (秦国) yang kemudian menyatukan seluruh Dataran Tengah sebagai Dinasti Qin (秦朝).… Baca selengkapnya >>

Cadar Merah Pada Pengantin Wanita

Pada pesta pernikahan tradisional Tionghoa, pengantin wanita terlihat memakai cadar berwarna merah untuk menutupi muka. Cadar itu biasanya terbuat dari sutra.

Cadar Merah pada Pengantin Wanita Tradisi ini berasal dari masa Dinasti Utara dan Selatan. Dimana pada masa itu para petani wanita mengenakan kain pelindung kepala untuk perlindungan dari terpaan angin atau panasnya matahari ketika sedang bekerja di ladang.… Baca selengkapnya >>

Bebek Panggang Beijing / Peking

Bebek Panggang Beijing merupakan salah satu hidangan bebek panggang yang terkenal.

Catatan mengenai asal usul hidangan bebek panggang dapat terlihat jejaknya pada masa Dinasti Utara dan Selatan, ketika “memasak bebek” tertera dalam karya sastra.

Beberapa ratus tahun kemudian, Husihui, seorang ahli masak untuk Kaisar Mongol pada masa Dinasti Yuan, menulis mengenai bebek panggang pada bukunya (A.D.… Baca selengkapnya >>

Pujian Hangat Untuk Mendorong Semangat

Pada mulanya, Liu Pin adalah seorang pejabat ibukota. Tetapi kemudian ia dipindahkan menjadi seorang kepala daerah di sebuah pedalaman Tiongkok sebelah barat daya, yang mana pada masa Dinasti Tang pemindahan tugas ke pedalaman adalah sebuah bentuk pembuangan yang sudah umum.

Didekat tempat kerja Liu Pin yang baru, terdapat seorang siswa muda yang berasal dari keluarga polisi.… Baca selengkapnya >>

Cheongsam

Cheongsam adalah pakaian wanita dengan corak bangsa Tionghoa dan menikmati kesuksesan dalam dunia busana internasional.

Nama “Cheongsam” berarti “pakaian panjang”, diterjemahkan ke dalam Bahasa Inggris dari dialek Propinsi Guangdong (Canton) di Tiongkok. Pada daerah lain, termasuk Beijing, dikenal dengan nama “Qipao”, yang terdapat asal usul dibelakangnya.… Baca selengkapnya >>