Kong Dan (孔丹) : Penemu Kertas Xuan (宣纸)

Pembuatan Kertas Xuan - 500x225

Pembuatan Kertas Xuan - 500x225

Pembuatan kertas adalah salah satu penemuan besar dalam peradaban Tiongkok Kuno. Di antara berbagai jenis kertas, Kertas Xuan, juga dikenal sebagai Kertas Beras, memegang tempat penting karena dokumen dan karya seni kuno yang besar mungkin tidak akan bertahan sampai hari ini jika bukan karena kertas ini.… Baca selengkapnya >>

Kematian Cai Lun, Penemu Kertas

Cai Lun Penemu Kertas

Cai Lun (Simplified: 蔡伦, Traditional: 蔡倫, Pinyin: Cài Lún) hidup pada masa Dinasti Han Timur. Cai Lun adalah penemu kertas dan proses pembuatan kertas modern. Meskipun bentuk awal kertas telah ada sejak abad ke-3 SM, namun tetap Cai Lun mendapatkan tempat penting dalam sejarah kertas karena penambahan kulit pohon dan ujung rami, yang menghasilkan pembuatan skala besar dan penyebaran kertas yang cepat.… Baca selengkapnya >>

Permainan Catur Tradisional Wei Qi (围棋) dan Xiang Qi (象棋 )

Wei Qi (围棋)

Wei Qi (Simplified: 围棋, Tradisional: 圍棋) adalah permainan catur tradisional Tionghoa. Dikatakan Wei Qi ditemukan oleh kaisar kuno Yao yang menggunakannya untuk melatih putranya Danzhu. Orang kuno menyebut Weiqi “Shoutan” atau “Zuoyin”. Shoutan berarti bercakap-cakap menggunakan tangan. Meskipun tak ada kata-kata yang diucapkan selama permainan Weiqi, seseorang bisa membaca pikiran dan suasana hati pihak lain.… Baca selengkapnya >>

Filosofi Yin Yang Untuk Keseimbangan Hidup

Filosofi Yin Yang Untuk Keseimbangan Hidup

Filosofi Yin Yang Untuk Keseimbangan Hidup

Pengertian Yin Yang bukan sekedar positif negatif, baik buruk, panas dingin, siang malam, dsb. Pemahaman makna Yin Yang akan memberi arahan bagi hidup kita untuk bisa menjalaninya dengan serasi, dinamis dan tujuan yang jelas.

Hidup miskin bukanlah hal yang memalukan, yang memalukan adalah hidup miskin dan tidak mempunyai semangat yang tinggi.… Baca selengkapnya >>

Makna dan Arti 12 Shio

12 Shio - 1000x1000

Shio (生肖, Shēngxiào) adalah dua belas hewan yang mewakili tahun, bulan, dan jam tertentu dalam astrologi Tionghoa. Berbagai kebudayaan yang terpengaruh adat Tionghoa juga memiliki tradisi shio, meski sebagian hewan dalam shio memiliki perbedaan. Namun terdapat sebuah kesalahpahaman umum bahwa lambang hewan shio hanya ditetapkan berdasarkan tahun.… Baca selengkapnya >>

Festival Peh Cun / Duan Wu Jie (端午節)

Lomba Perahu Naga

Duan Wu Jie (端午節), di Indonesia lebih dikenal dengan sebutan Festival Peh Cun, adalah salah satu festival penting dalam kebudayaan dan sejarah Tiongkok. Peh Cun berasal dari dialek Hokkian untuk kata Pachuan (扒船), Bahasa Indonesia: mendayung perahu.

Festival ini dirayakan setiap tahunnya pada tanggal 5 bulan 5 penanggalan Imlek dan telah berumur lebih 2300 tahun dihitung dari masa akhir Dinasti Zhou.… Baca selengkapnya >>

Perayaan Kue Bulan / Zhong Qiu Jie (中秋节)

Perayaan Kue Bulan / Zhong Qiu Jie (中秋节)

Perayaan Kue Bulan / Zhong Qiu Jie (中秋节)

Festival Pertengahan Musim Gugur (中秋节, Zhong Qiu Jie), yang di Indonesia lebih dikenal dengan sebutan Festival Kue Bulan, merupakan perayaan hari sukacita keluarga yang dilambangkan dengan kehadiran bulan purnama penuh. Biasanya pada masa ini adalah moment untuk berkumpul bersama keluarga. Festival Zhong Qiu Jie jatuh pada tanggal 15 bulan ke 8 berdasarkan perhitungan kalender lunar Tiongkok (Imlek).… Baca selengkapnya >>

Perayaan Cap Go Meh / Yuán Xiāo Jié (元宵节)

Perayaan Cap Go Meh / Yuán Xiāo Jié (元宵节)

Perayaan Cap Go Meh / Yuán Xiāo Jié (元宵节)

Perayaan Yuan Xiao Jie (Simplified: 元宵节, Traditional: 元宵節), yang di Indonesia lebih dikenal sebagai Perayaan Cap Go Meh, adalah perayaan populer. Bulan Pertama (Zhen Yue – 正月) dalam penanggalan Imlek disebut juga dengan istilah “Yuan Yue (元月)”. Dalam bahasa Tionghoa, malam disebut juga dengan istilah “Xiao (宵)”.… Baca selengkapnya >>